MAN 2 Parigi Teguhkan Semangat Persatuan Lewat Upacara Sumpah Pemuda

MAN 2 PARIGI (29/10)—Dalam rangka memperingati Hari Sumpah Pemuda ke-97, MAN 2 Parigi menyelenggarakan upacara bendera pada hari Selasa (28/10) di Lapangan Utama MAN 2 Parigi. Upacara diikuti secara lengkap oleh seluruh...

MAN 2 Parigi Gelar Upacara Peringatan Hari Santri Nasional 2025

MANDUPAR (22/10) – MAN 2 Parigi menggelar upacara peringatan Hari Santri Nasional pada pagi ini di Lapangan Utama MAN 2 Parigi. Kegiatan berlangsung khidmat dan penuh semangat dengan Ibu Slamet Suprihatin, S.Pd.I...

Langkah Bersejarah MAN 2 Parigi: Tembus Ajang Nasional OMI dan OBA 2025

MAN 2 Parigi (13/10) — Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh MAN 2 Parigi pada tahun 2025. MAN 2 Parigi resmi mencatat sejarah sebagai madrasah aliyah negeri pertama di Kabupaten Parigi Moutong yang berhasil...

DWP Zona 4 Parigi Moutong Gelar Rapat Perdana: Perkuat Ta’aruf, Silaturahmi, dan Sinergi Program Kerja

MAN 2 PARIGI – DWP (12/10)— Pengurus Dharma Wanita Persatuan (DWP) Zona 4 Kabupaten Parigi Moutong menggelar rapat perdana di ruang pertemuan KUA Kecamatan Tomini. Kegiatan ini menjadi momentum penting untuk...

Ainun Jaariyah, Siswi MAN 2 Parigi Wakili Sulawesi Tengah di Ajang OMI Nasional 2025

MAN 2 Parigi (11/10) — MAN 2 Parigi kembali menorehkan prestasi gemilang. Salah satu siswinya, Ainun Jaariyah, berhasil meraih peringkat 1 pada Olimpiade Madrasah Indonesia (OMI) 2025 Mapel Geografi tingkat Provinsi...

Fahira, Penulis Muda MAN 2 Parigi yang Menjadikan Kata sebagai Teman dalam Perjalanan Hidup

MAN 2 Parigi (07/10)—Prestasi membanggakan kembali datang dari MAN 2 Parigi. Salah satu siswi berprestasinya, Fahira kelas 12 Regular A, berhasil menerbitkan dua buku novel solo dan secara resmi menyumbangkan karyanya ke...

Jumaddil, Guru MAN 2 Parigi dan Fasda Nasional Bahasa Indonesia, Beri Kontribusi dalam Bimtek Transformasi Guru Madrasah

MAN 2 Parigi (07/10), Salah satu guru MAN 2 Parigi, Jumaddil, S.Pd, dipercaya menjadi salah satu pemateri dalam kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) Transformasi Guru dalam Pembelajaran Kurikulum Berbasis Cinta dan Deep...